Merdeka.com - Berbagai resep masakan Nusantara banyak dicari oleh masyarakat luas. Baik itu masakan yang digoreng, tumis hingga dibuat berkuah. Resep masakan Nusantara berkuah banyak dicari saat mulai memasuki musim hujan. Hal ini lantaran dengan mengonsumsi makanan berkuah bisa membuat tubuh menjadi lebih hangat.
Tak hanya itu saja, saat musim hujan rata-rata masyarakat lebih tertarik untuk mengonsumsi makanan berkuah. Apalagi masakan yang banyak mengandung sayuran bergizi.
Namun bagi kalian yang ingin hidup lebih sehat, bisa mengonsumsi masakan berkuah tanpa santan. Meski tanpa santan, masakan berkuah ini tetap lezat untuk dinikmati.
Lantas apa saja resep masakan Nusantara berkuah tanpa santan? Melansir dari berbagai sumber, Rabu (27/10), simak ulasan informasinya berikut ini.
Resep Masakan Nusantara Berkuah Tanpa Santan, Penuhi Nutrisi dengan Konsumsi Sayuran | merdeka.com - Merdeka.com
Read More
Tidak ada komentar:
Posting Komentar