Merdeka.com - Nastar nanas merupakan salah satu hidangan yang paling banyak disajikan di kala momen penting. Umumnya, nastar nanas tersebut tak akan ketinggalan untuk dihidangkan umat Islam saat perayaan Hari Raya Idul Fitri. Menjelang hari raya, banyak toko makanan yang menjual nastar nanas dengan berbagai varian harga.
Biasanya, nastar nanas yang dijual hanya berupa kue kering berisikan selai nanas biasa tanpa banyak kreasi. Nah, bagi Anda yang menginginkan macam-macam kue nastar nanas, Anda dapat membuatnya sendiri di rumah bersama keluarga.
Selain lebih hemat, Anda juga bisa membuat nastar nanas dalam jumlah besar dengan berbagai varian rasa hingga bentuk. Resep nastar nanas berikut ini bisa menjadi salah satu referensi. Simak 7 resep nastar nanas yang berhasil dirangkum dari berbagai sumber di bawah ini.
7 Resep Nastar Nanas Lembut dan Enak, Anti Gagal Pasti Bikin Nagih | merdeka.com - Merdeka.com
Read More
Tidak ada komentar:
Posting Komentar