Rechercher dans ce blog

Selasa, 28 September 2021

5 Resep Olahan Daun Melinjo Sederhana Ala Rumahan, Enak dan Praktis | merdeka.com - merdeka.com

Merdeka.com - Melinjo merupakan buah yang kerap dijadikan sebagai campuran sayur asam atau sayur brongkos. Sebagai salah satu sayuran yang memiliki rasa agak pahit ternyata melinjo bukan hanya bijinya saja yang bisa dimakan, daunnya pun dapat diolah menjadi berbagai menu masakan yang enak.

Diketahui, Daun melinjo kaya akan manfaat. Daun melinjo memilikikandungan vitamin C, zat besi hingga protein. Daun melinjo dipercaya akan membantu menjaga kesehatan tubuh serta mencegah berbagai macam penyakit. Oleh karena itu, perlu untuk mengetahui resep olahan daun melinjo yang cocok disantap bareng keluarga.

Kamu bisa memasaknya sendiri di rumah karena resep olahan daun melinjo mudah untuk diikuti. Resep olahan daun melinjo tak membutuhkan waktu lama dan tak membutuhkan banyak bahan. Resep olahan daun melinjo tak akan kalah dengan resep makanan rumah lainnya.

Berikut ini informasi mengenai 5 resep olahan daun melinjo sederhana ala rumahan, enak dan praktis telah dirangkum Merdeka.com melalui Brilio.net pada Selasa, (28/09/2021).

Adblock test (Why?)


5 Resep Olahan Daun Melinjo Sederhana Ala Rumahan, Enak dan Praktis | merdeka.com - merdeka.com
Read More

Tidak ada komentar:

Posting Komentar

Resep Sup Kepiting Asparagus, Masak dengan Slow Cooker - Kompas.com - KOMPAS.com

KOMPAS.com - Sop kepiting sering ditemui di restoran chinese food,  kamu bisa membuatnya sendiri di rumah memakai  slow cooker . Sop kep...