Merdeka.com - Serundeng adalah salah satu makanan khas Indonesia yang biasanya terbuat dari parutan kelapa. Namun, serundeng juga bisa dibuat dengan bahan-bahan lain seperti daging ayam, ikan dan sebagainya. Serundeng lantas disangrai dengan tambahan berbagai macam bumbu dan rempah.
Serundeng adalah makanan pendamping yang pas untuk disantap saat waktu-waktu darurat. Hal ini karena serundeng adalah makanan yang dapat disimpan dalam waktu lama. Sehingga, Anda bisa menikmatinya di saat Anda sedang kehabisan lauk tiba-tiba.
Serundeng memiliki cita rasa yang gurih dan lezat. Cara memasak serundeng juga membutuhkan keterampilan dan kesabaran, agar serundeng tetap garing dan tidak gosong. Berikut ini adalah beberapa resep serundeng aneka bahan yang bisa dicoba di rumah, melansir dari Liputan6.com.
8 Resep Serundeng Aneka Bahan Enak dan Mudah Dibuat, Cocok untuk Teman Lauk | merdeka.com - merdeka.com
Read More
Tidak ada komentar:
Posting Komentar