BABAD.ID - Sudah tahu belum ada menu unik capcay tumis kering di Jawa? Makanan satu ini cukup terkenal karena citarasa gurihnya yang bikin sedap.
Salah satu ciri khas yang membedakan capcay tumis kering ini dengan lainnya adalah menggunakan gimbal.
Gimbal adalah makanan berbahan dasar telur dan tepung yang digoreng kemudian diolah dengan sayuran sampai jadi menu capcay tumis kering yang enak.
Capcay tumis kering ini juga sering disebut capcay goreng Jawa.
Yuk intip resep membuatnya yang dibagikan oleh Youtube Channel Dapur Mak Nis di bawah ini.
Resep Capcay Tumis Goreng
Bahan gimbal :
Baca Juga: Resep Tahu Isi Daging: Camilan Mewah yang Praktis dan Yummy, Dijamin Langsung Disikat Habis
- 250 gram tepung terigu
- 1 butir telur
- 1/2 sendok teh garam
- 1/2 sendok teh kaldu bubuk
Resep Capcay Tumis Kering, Menu Unik yang Cuma Ada di Jawa, Rasa Gurih Gimbal Gorengnya Bikin Nagih - Babad Id - babad ID
Read More
Tidak ada komentar:
Posting Komentar