Rechercher dans ce blog

Minggu, 05 September 2021

5 Resep Jajanan Kekinian Anak Sekolah, Lezat dan Mudah Dibuat | merdeka.com - merdeka.com

Merdeka.com - Setiap negara memiliki keanekaragaman budaya yang berbeda-beda dengan karakteristik serta ciri khasnya masing-masing. Begitu juga dengan jenis makanan di suatu negara, di mana setiap negara memiliki cita rasa khas tersendiri. Bahkan tak jarang beberapa makanan tersebut berhasil mendunia karena memiliki cita rasa yang enak dan lezat.

Di Indonesia sendiri, selain dikenal memiliki kekayaan ragam budaya, juga sering disebut sebagai surganya kuliner. Berbagai macam makanan tradisional yang lezat tersedia di Negara Kepulauan ini. Oleh karena itu, tak heran jika beberapa makanan tradisional terkenal hingga ke mancanegara karena cita rasanya yang lezat dan menggugah selera.

Berbagai jajanan sekolah hingga kini masih dapat ditemui di berbagai daerah di Indonesia. Selain murah, aneka jajanan sekolah ini juga memiliki rasa yang beragam, ada yang manis, pedas, dan asin. Berikut beberapa resep jajanan kekinian anak sekolah yang merdeka.com lansir dari Brilio:

Adblock test (Why?)


5 Resep Jajanan Kekinian Anak Sekolah, Lezat dan Mudah Dibuat | merdeka.com - merdeka.com
Read More

Tidak ada komentar:

Posting Komentar

Resep Sup Kepiting Asparagus, Masak dengan Slow Cooker - Kompas.com - KOMPAS.com

KOMPAS.com - Sop kepiting sering ditemui di restoran chinese food,  kamu bisa membuatnya sendiri di rumah memakai  slow cooker . Sop kep...