JAKARTA, iNews.id - Resep nasi goreng bumbu iris sangat beragam dan tentunya mudah dibuat. Seperti kita tahu, nasi goreng telah menjadi hidangan favorit masyarakat Indonesia. Makanan ini bahkan dikenal sebagai masakan nasional, lho!
Resep nasi goreng bumbu iris mudah dibuat. Anda juga bisa berkreasi dengan menu nasi goreng dengan berbagai bumbu spesial. Umumnya, nasi goreng terdiri atas bumbu-bumbu yang mudah ditemui di dapur seperti kecap manis, bawang merah, bawang putih, asam Jawa, lada dan bumbu-bumbu lainnya.
Resep nasi goreng bumbu iris ini juga bisa ditambahkan cabai agar rasanya lebih pedas. Lebih lengkap lagi jika nasi goreng dihidangkan bersama telur, irisan ayam, kerupuk, dan bawang goreng.
Nah, resep nasi goreng bumbu iris ini juga mudah cara memasaknya. Anda hanya membutuhkan nasi putih, mentega atau minyak, dan bumbu-bumbu yang tadi sudah disebutkan. Anda juga bisa menambahkan rempah-rempah lain agar lebih gurih dan lezat.
Bumbu-bumbu rempah yang bisa Anda tambahkan di resep nasi goreng bumbu iris ini di antaranya bubuk terasi (pasta udang), garam, daun bawang, pala, kunyit, gula, pasta jahe, irisan mentimu, tomat, hingga tambahan lada hitam, saus ikan, atau kaldu bubuk.
Resep nasi goreng bumbu iris ini juga bisa ditambahkan telur. Hidangan telur untuk pendamping nasi goreng pun beragam. Ada telur orak-arik, telur ceplok, telur dadar, atau direbus agar lebih sehat.
Di samping resep nasi goreng, perlu kita ketahui pula, ada beberapa jenis nasi goreng di Indonesia. Mulai dari nasi goreng ikan asin, nasi goreng Jawa, nasi goreng putih, nasi goreng pete, nasi goreng kambing, dan masih banyak lagi.
Nah, sudah penasaran dengan ragam resep nasi goreng bumbu iris? Berikut inspirasi resep nasi goreng bumbu iris seperti dirangkum pada Rabu (25/8/2021).
Editor : Vien Dimyati
Resep Nasi Goreng Bumbu Iris, Cara Buatnya Sederhana dan Menggugah Selera - iNews
Read More
Tidak ada komentar:
Posting Komentar