Rechercher dans ce blog

Jumat, 30 April 2021

10 Resep Olahan Terong Sedap; Mulai Terong Balado sampai Tempura | merdeka.com - Merdeka.com

Merdeka.com - Bingung mau menyiapkan hidangan apa untuk berbuka? Coba olah terong menjadi berbagai makanan enak. Boleh pakai terong hijau, ungu, atau terong bulat.

Berikut ini Merdeka.com menyajikan aneka jenis olahan terong sedap yang bisa dicoba di rumah. Mulai dari terong balado, pecak terong, terong crispy, oseng terong, lodeh, sampai tempura terong.

  1. Resep Terong Balado
  2. Resep Pecak Terong
  3. Resep Terong Goreng Crispy
  4. Resep Bakwan Terong
  5. Resep Oseng Terong Kecap Pedas
  6. Resep Lodeh Terong
  7. Resep Terong Penyet Sambal Terasi
  8. Resep Tempura Terong
  9. Resep Beberuk
  10. Resep Sambal Terong Teri

1. Resep Terong Balado

ilustrasi terong balado

©iStock

Makanan tradisional yang satu ini biasanya jadi menu favorit para penyuka makanan pedas. Pasalnya, terong balado yang berarti 'terong bercabai' ini memang dimasak dengan bumbu rempah yang sarat cabai.

Bahan (untuk 3 porsi):

  • 2 buah terong ungu
  • 2 lembar daun jeruk
  • gula secukupnya
  • garam secukupnya
  • minyak goreng secukupnya

Bumbu Halus:

  • 1 buah tomat
  • 3 buah cabai merah
  • 8 buah cabai rawit
  • 3 butir bawang merah
  • 3 siung bawang putih
  • 2 butir kemiri

Cara Membuat Terong Balado:

  1. Potong-potong terong sesuai selera, kemudian goreng hingga seperempat matang.
  2. Tumbuk atau blender seluruh bumbu halus, kemudian tumis dengan sedikit minyak. Masukkan daun jeruk dan tumis kembali hingga harum.
  3. Masukkan terong dan sedikit air. Bumbui dengan garam dan gula. Masak hingga bumbu meresap dan air menyusut.
  4. Sajikan terong balado sebagai teman makan nasi dan lauk pilihan Anda.

Let's block ads! (Why?)


10 Resep Olahan Terong Sedap; Mulai Terong Balado sampai Tempura | merdeka.com - Merdeka.com
Read More

Tidak ada komentar:

Posting Komentar

Resep Sup Kepiting Asparagus, Masak dengan Slow Cooker - Kompas.com - KOMPAS.com

KOMPAS.com - Sop kepiting sering ditemui di restoran chinese food,  kamu bisa membuatnya sendiri di rumah memakai  slow cooker . Sop kep...