Merdeka.com - Olahan daging kambing menjadi salah satu menu makanan favorit masyarakat Indonesia. Ada banyak sekali olahan daging kambing yang mudah ditemukan di pasaran, salah satunya kambing guling. Rasanya yang enak dan lezat, membuat kuliner satu ini cukup digemari semua kalangan.
Tidak hanya enak dan lezat, daging kambing juga memiliki kandungan yang bermanfaat untuk kesehatan. Seperti dikutip dari Live Strong, daging kambing mengandung zat besi dan potasium yang dapat menstabilkan jantung.
Untuk bisa menikmati kambing guling tidak harus menggunakan alat panggang yang besar. Kita bisa membuatnya sendiri di rumah dengan versi yang lebih sederhana. Berikut beberapa resep kambing guling yang dilansir dari Fimela.com:
Resep Kambing Guling yang Enak dan Lezat, Mudah Dibuat | merdeka.com - merdeka.com
Read More
Tidak ada komentar:
Posting Komentar