Rechercher dans ce blog

Minggu, 07 Maret 2021

9 Resep Rice Bowl Sederhana, Cocok Jadi Ide Bisnis dan Menggugah Selera | merdeka.com - Merdeka.com

Merdeka.com - Tak dapat dipungkiri, menu rice bowl kini tengah marak di berbagai kota besar. Menjadi suguhan lezat dengan porsi pas dan menggugah selera. Bukan hanya di restoran mewah, rice bowl juga kini banyak disajikan di kafe dan dijajakan di pinggir jalan. Sajian tepat untuk menemani secangkir kopi, sembari bercengkrama dengan teman.

Membuat rice bowl bisa menjadi cara kreatif para Bunda untuk membuatkan menu makanan si kecil. Berkreasi dengan aneka bahan, ditambah dengan hiasan yang menarik, kerap diterapkan di rumah. Selain dinikmati sehari-hari, juga tepat untuk bekal anak bepergian atau ke sekolah.

Rice bowl merupakan sebutan untuk olahan nasi dan lauk yang disajikan dalam mangkuk atau wadah khusus. Kreasi rice bowl kini sudah beragam rasa, hingga memadukan resep nusantara. Apalagi bagi Anda yang hendak terjun ke dunia bisnis kuliner, resep ini akan menambah ide dan kreasi masakan Anda.

Berikut resep rice bowl sederhana, yang cocok jadi ide bisnis dilansir dari Brilio.net.

Let's block ads! (Why?)


9 Resep Rice Bowl Sederhana, Cocok Jadi Ide Bisnis dan Menggugah Selera | merdeka.com - Merdeka.com
Read More

Tidak ada komentar:

Posting Komentar

Resep Sup Kepiting Asparagus, Masak dengan Slow Cooker - Kompas.com - KOMPAS.com

KOMPAS.com - Sop kepiting sering ditemui di restoran chinese food,  kamu bisa membuatnya sendiri di rumah memakai  slow cooker . Sop kep...